Membangun Desa yang berlandaskan Etika Moral dan Budaya untuk Kesejahteraan Masyarakat guna menuju Desa Sumberejo yang Hebat dan Bermartabat

Artikel

Program PAMSIMAS (Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat) III "TIRTO BENING"

10 Juni 2021 12:25:19  Admin Desa  578 Kali Dibaca  Berita Desa

Sumberejo.id_Desa Sumberejo termasuk beberapa desa di kabupaten Tuban yang mendapatkan Program PAMSIMAS III dari Pemerintah Pusat.Program Pamsimas III dilaksanakan untuk mendukung dua agenda nasional untuk meningkatkan cakupan penduduk terhadap pelayanan air minum dan sanitasi yang layak dan berkelanjutan, yaitu (1) 100-100, yaitu 100% akses air minum dan 100% akses sanitasi, dan (2) Sanitasi Total Berbasis Masyarakat.

        Desa sumberejo memulai Program PAMSIMAS pada bulan juni tahun 2021 di tandai dengan 'syukuran wiwit' untuk penggalian pondasi tandon air yang berada di dusun Glonggong desa Sumberejo.Sebelum di laksanakanya proyek pembangunan Program PAMSIMAS III desa Sumberejo mengadakan pelatihan di balai desa Sumberejo yang di hadiri oleh KKM (Kelompok Keswadayaan masyarakat),Satlak (Satuan Pelaksana),KPSPAMS (Kelompok Pengelola Sistem Penyediaan Air Minum dan Sanitasi) dan Pendamping PAMSIMAS.

        Di harapkan dengan adanya program PAMSIMAS ini,masyarakat yang kekurangan air bersih khususnya yang berada di dusun Sugihan dan dusun Glonggong bisa tercukupi kebutuhan akan air bersih di waktu musim kemarau.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Aparatur Desa

Wilayah Desa

Tuban adalah Kita